21 Maret 2020

Membuat Aneka Piiza bersama PCPI Pekanbaru dan Chef Rian

Pizza, awalnya pizza adalah bukan makanan yang mewah di negara asalnya tapi saat ini pizza yang semakin di gandrungi dan menjadi makanan yang mewah  termasuk  di Indonesia adalah pizza yang sudah menyesuaikan taste orang asia. Pizza yang asli dari negara aslinya itu tipis dan crispy. Seiring perkembangan banyak sekali varian pizza yang ada di dunia ini sperti Chicago Pizza, Neapolitan Pizza, New York Style Pizza, Sicilian Pizza. 
Bersama Chef Ryan, PCPI dan Griyafoods belajar membuat pizza bersama anggota PCPI Pekanbaru, Acara yang di adakan di Sekretariat PCPI Pekanbaru yang bertempat di Griyafoods atau Queenpuff di hadiri sebagian besar Anggota PCPI di Pekanbaru.
Pizza

Yang ingin belajar membuat Pizza untuk uusaha ataupun hanya untuk buat keperluan keluarga bisa menghubungi griya foods.
Kami hadir di Pekanbaru siap membatu anda dalam mengembangkan usaha baik baru mulai usaha maupun pengembangan usaha dangan penamhana produk-produk baru seperti pizza, roti, cake dan berbagai macam makanan atau cake yang anda inginkan.


Tidak ada komentar: